Kota Jayapura (5/10). Cabor Paralayang hari ini akan mencoba mencatatkan kegiatan Paralayang Tandem Lintas Alam ke dalam rekor dunia MURI, dengan kategori Terbang Tandem Lintas Alam Terbanyak, dengan jumlah Parasut Tandem sejumlah 23 Parasut, dan akan terbang bersamaan di udara. Kegiatan ini belum pernah ada sebelumnya, dan akan coba dicatatkan hari ini di lokasi (venue) Paralayang, yakni Bukit Gracia, Kampung Buton, Skyline, Kota Jayapura, Papua, Indonesia. (WY)
Berita Terkait:
- 14th Aug 2022
TNI-AU Rencana Mendukung Kegiatan Kejurnas Paralayang di Bali dengan Hercules C-130
- 13th Aug 2022
Ada Dukungan CN-235 dari TNI-AU Untuk Kegiatan Pre-PWC di Palu, 15-21 Agustus 2022
- 2nd Aug 2022
Kejuaraan Nasional Paralayang Nomor Ketepatan Mendarat Sukses di Gelar di Kemuning, Karang Anyar, Jawa Tengah
- 22nd Apr 2022
Tantangan Troi di bulan Juni adalah terbang di Lembah Kerinci, Bukit Padon - Sungai Penuh Jambi. Jangan sampai ketinggalan ya. TROI seri 2 Tahun 2022 akan dilaksanakan di Bukit Padon, Kota Sungai Penuh, Jambi pada tanggal 10 sd 12 Juni 2022. Bukit berketinggian 1260 m dpl yang memanjang utara selatan ini, tepat di atas Kota Sungai Penuh. Lokasi pendaratan berada di sisi timur Bukit Padon dan berketinggian sekitar 800 m mdpl. Beda tinggi antara lokasi lepas landas dan pendaratan adalah 460 m sedang jarak lurus antara lokasi lepas landas dan pendaratan sekitar 1600 m.




